Dalam rangka menyukseskan program nasional Sensus Penduduk 2020 (SP2020) yang akan diawali dengan pelaksanaan sensus online 15 februari - 31 maret 2020, bersama ini kami mengundang Bapak/Ibu/Sdr Perbekel untuk dapat menghadiri Rapat Koordinasi SP2020 yang akan diselenggarakan pada :
Hari / tanggal : senin, 10 februari 2020
waktu : 09:00 wta
tempat : Ruang Rapat Kantor Camat Seririt
Acara : Undangan Rapat Koordinasi Sensus Penduduk 2020
sebagai bahan rapat , perbekel diminta untuk memeriksa daftar wilayah Banjar Dinas terlampir. Daftar wilayah yang telah diperiksa agar dibawa pada saat pelaksanaan rapat Koordinasi 2020.
demikian undangan ini disampaikan, atas perhatianya diucapkan terimakasih,
- 10 Februari 2020
- Dibaca: 538 Pengunjung
Agenda Lainnya
Monitoring Penyusunan RKP Desa T.A 2021
25 Juni 2020
681Pembinaan Keluarga Berencana Dengan Protocol Kesehatan
22 Juni 2020
693Rapat Koordinasi tentang upaya pencegahan Penularan Virus Corona (COVID-19)
16 Maret 2020
447Pengambilan Sumpah / Janji Anggota BPD Masa Bakti 2019-2025
11 Februari 2020
505Sosialisasi ASF (African Swine Fever ) Pada Babi
10 Februari 2020